Harga Tiket Masuk Pantai Siung Yogyakarta

Harga Tiket Masuk Pantai Siung Yogyakarta

Harga Tiket Masuk Pantai Siung Yogyakarta Terbaru Maret 2024, sebagai salah satu kawasan wisata yang paling ramai, tak salah jika Yogyakarta selalu memiliki beragam tempat wisata yang menarik, salah satunya yang sedang digemari saat ini adalah wisata Pantai Siung yang mengundang banyak perhatian dari para pecinta fotografi, hal ini karena pantai Siung memiliki pemandangan yang sangat indah.
Instagram by :@yofierafirgonicha
Pantai ini terletak di Desa Purwodadi, Kecamatan Tepus, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta, sedangkan untuk rute menuju ke Pantai Sing akan kami berikan ulasannya untuk anda :
Yogyakarta – Ring Road Jalan wonosari – Perempatan Sampaan – Pasar Piyungan – Bukit Bintang – Patuk – Sambipitu – Gading (lapangan terbang) – ada pertigaan belok kiri menuju Wonosari – Playen – Siono Bundaran lurus aja melalui kota Wonosari – Pemda gunung Kidul – Pasar wonosari – Setelah pasar pertigaan kedua belok ke kanan menuju jalan Baron – Karangrejek – mulo ada tertigaan ambil kiri ikuti plakat menuju pantai siung – Bintaros – teous – gesing- purwodadi – TPR, alalu ambil arah menuju ke PantaiSiung.
Setelah sampai di TPR atau tempat pemungutan retribusi, anda akan di bawa menuju ke Pantai Siung sampai akhir dari aspal, namun sebelumnya anda juga dapat menikmati keindahan dari Pantai Jogan yang tak kalah bagusnya dengan pantai pantai yang ada di Jogja., khusus bagi anda yang suka dengan olahraga snorkeling, anda juga dapat mampir terlebih dulu ke Pantai Nglambor yang terenal memiliki pemandangan biota laut yang masih alami.
Instagram by :@ardiby_cool
begitu sampai di Pantai Siung, anda akan disambut dengan deburan ombak yang besar khas dari laut selatan, saking besarnya debusan ombak ini membuat suara yang khas di pantai ini, sehingga membuat daya tarik dari pantai ini semakin menarik.
Selain menikmati suara ombak yang besar, anda juga dapat menikmati hamparan pasir putih yang halus dan lembut, anda dapat mengelilingi sembari melihat para nelayan yang sedang mencari ikan.
Dan yang menjadi daya tarik pantai ini adalah anda dapat melihat pantai Siung dari atas bukit atau batu karang raksasa, di sana bahkan di bangun beberapa spot foto yang sangat indah sehingga membuat para wisatawan datang ke Pantai ini.

Leave A Comment